
14 Hal Yang Dilarang Google
1.Jangan tukar menukar link dengan website atau blog yang isinya tidak setopik dengan tema web/blog sobat.
2.Diusahakan tidak menggunakan Trik yang berbau SEO, karena sebenarnya Google membenci teknik SEO.
3.Jangan menggunakan tool otomatis untuk submit page atau check page rank, seperti WebPosition Gold.
4.Hindari menggunakan submit otomatis ke search engines.
5.Hindari halaman yang berisi program jualan link dengan sedikit atau tidak ada isi yang original.
6.Jangan menggunakan cloaking atau sneaky redirect.
7.Jangan membuat halaman web/blog dengan keywords yang tidak relevant.
8.Jangan membuat halaman web/blog yang berbeda ketika dilihat pengunjung atau search engines (cloaking).
9.Isi setiap postingan web/blog dengan tulisan yang unik kalaupun copy paste usahan di otak atik kata-katanya :)
10.Hindari web/blog sobat dengan teks atau link yang tidak kelihatan seperti huruf kecil sekali atau warnanya sama dengan background web/blog sobat
11.Jika situs web/blog sobat berisi tentang program afiliasi, usahakan web/blog sobat memiliki nilai tambah.
12.Jangan membuat halaman, subdomain, atau domain dengan isi yang sama persis.
13.Hindari doorway yang hanya dibuat untuk mengakali search engines.
14.Jangan membuat halaman web/blog sobat hanya ditujukan untuk phising, menginstall virus, trojan, atau badware lain.